aku tahu engkau demikian pencemburu, dan cinta itu, selalu saja untukmu. kutahu, karena engkau begitu pencemburu
karena cintaku padamu adalah sebuah kutuk, maka aku tak pernah berhenti mengetuk, pintumu
setetes airmata, setitik luka, jarak yang direntang. tiktak jam, menitik letak. dimana engkau sembunyi? tak kutahu
menembus malam, menembus batas kabut yang menyelimut, cinta tak akan berhenti menyeru, dirimu
di setiap waktu engkau tetap terjaga, menjaga cinta tetap menyala
Malang, 2011
karena cintaku padamu adalah sebuah kutuk, maka aku tak pernah berhenti mengetuk, pintumu
setetes airmata, setitik luka, jarak yang direntang. tiktak jam, menitik letak. dimana engkau sembunyi? tak kutahu
menembus malam, menembus batas kabut yang menyelimut, cinta tak akan berhenti menyeru, dirimu
di setiap waktu engkau tetap terjaga, menjaga cinta tetap menyala
Malang, 2011
Comments
Post a Comment